Sahabat Dagdigdug

  • |
  • 09 October 2009

dagdigduglogo

Mungkin anda pernah mendengar situs politikana.com ya situs yang diluncurkan pada masa kampanye Pemilu tahun ini memang cukup menarik perhatian pengguna Internet Indonesia. Politikana.com merupakan sahabat dagdigdug.com, penyedia layanan blogging gratis yang sudah ada beberapa tahun sebelumnya. Ternyata masih ada beberapa sahabat politikana.com yang lain mulai dari ngerumpi, makanan, film sampai bola. Berikut petikan dari halaman tentang pada masing-masing situs tersebut.

<a href="https://politikana.com">Politikana.com</a><br /> <a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/politikana-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-527" title="politikana-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/politikana-logo.png" alt="politikana-logo" width="245" height="72" /></a>Politikana.com adalah situs politik Web 2.0 yang pertama dan satu-satunya di Indonesia. Wadah beropini, diskusi dan interaksi tentang &#8220;politik&#8221; dengan pengertian yang luas dengan tujuan memberikan pengalaman politik secara langsung untuk generasi online Indonesia.




  <a href="https://publikana.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/publikanacom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-528" title="publikanacom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/publikanacom-logo.png" alt="publikanacom-logo" width="273" height="67" /></a>Publikana.com<br /> Publikana.com adalah situs Web 2.0 untuk menampung dan mewartakan pengalaman serta kesaksian khalayak tentang aneka hal yang berhubungan dengan kehidupan bersama.



  
    <a href="https://bicarafilm.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/bicarafilmcom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-518" title="bicarafilmcom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/bicarafilmcom-logo.png" alt="bicarafilmcom-logo" width="225" height="121" /></a>bicarafilm.com<br /> Ada yang bilang, hari gini semua orang bisa jadi filmmaker atau kritikus film. Kalau iya, lalu kenapa? Toh begitu banyak yang bisa dikupas dan dilakukan dalam dunia film. Tak akan habis kita bicara tentang apa yang tampil di layar, di balik layar, tentang para pelakunya dan segala hal yang penting maupun yang remeh-temeh tapi menggelitik.
  
  
  
    
      <a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/bolariacom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-519" title="bolariacom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/bolariacom-logo.png" alt="bolariacom-logo" width="258" height="55" /></a><a href="https://bolaria.com">Bolaria.com</a><br /> Siapa yang paling tahu tentang sebuah permainan sepak bola? Bukan pemain yang berkeringat di lapangan, bukan pelatih yang berpikir keras di bench, bukan pengelola dan pemilik klub yang sibuk mengatur strategi perusahaannya, bukan pula para pengamat dan wartawan yang rajin mengorek informasi dari nyaris semua sisi perhelatan akbar bernama sepak bola ini.
    
    
    
      
        <a href="https://langsungenak.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/langsungenakcom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-524" title="langsungenakcom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/langsungenakcom-logo.png" alt="langsungenakcom-logo" width="266" height="75" /></a>LangsungEnak.com<br /> Dunia kulinari(culinary) atau kuliner memang tak hanya sekadar soal rasa di lidah. Dia juga soal rasa di mata, rasa di hati. Bahkan sering juga melibatkan totalitas jiwa kita dalam menikmati sajian makanan ataupun ketika menciptakan suatu masakan.
      
      
      
        <a href="https://persma.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/persmacom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-526" title="persmacom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/persmacom-logo.png" alt="persmacom-logo" width="274" height="72" /></a>Persma.com<br /> adalah situs Web 2.0 untuk menampung dan mewartakan tentang aneka hal yang berhubungan dengan kehidupan bersama. &#8220;Jurnalisme untuk Rakyat&#8221;, demikian kami menyebut upaya bersama ini sebagai media alternatif untuk mempublikasikan pemikiran-pemikiran kritis, membagi pengetahuan dan pengalaman serta mengemukakan pendapat, ide dan gagasan.
      
      
      
        <a href="https://gdgtgw.com">gdgtgw.com</a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/gdgtgwcom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-523" title="gdgtgwcom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/gdgtgwcom-logo.png" alt="gdgtgwcom-logo" width="252" height="81" /></a><br /> GDGTGW.com adalah situs komunitas pengguna gadget yang menghadirkan sajian baru. Berbasis Web 2.0, situs ini berupaya menampung segala info, opini, keluh kesah, ulasan, serta gosip perihal dunia gadget. Wadah untuk berinteraksi secara jujur dan tidak memihak untuk pengguna gadget di Indonesia. GDTGW.com menjadi arena yang tepat untuk para gadgetarian.
      
      
      
        <a href="https://ngerumpi.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/ngerumpicom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-525" title="ngerumpicom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/ngerumpicom-logo.png" alt="ngerumpicom-logo" width="220" height="69" /></a>Ngerumpi.com adalah situs seputar wanita, sebuah wadah diskusi yang berisi segala hal yang berhubungan dengan dunia perempuan, dunia sejuta warna yang begitu dekat dengan kita. Didesain dengan konsep web 2.0, di sini kita bisa berdiskusi dan berbagi tentang banyak hal: dunia kerja, lifestyle, kehidupan keluarga, relationship, kesehatan, kehidupan sebagai lajang, sexual life, apa pun bisa kita kupas dan diskusikan di sini, tentu saja dalam koridor perempuan dan dari sudut pandang perempuan, meski tidak tertutup kemungkinan dan kesempatan bagi para pembaca laki-laki untuk ikut berpartisipasi dan menyumbangkan suara, saran dan opini mereka.
      
      
      
        <a href="https://curipandang.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/curipandangcom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-521" title="curipandangcom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/curipandangcom-logo.png" alt="curipandangcom-logo" width="263" height="73" /></a>Curipandang.com<br /> adalah situs yang berisi kabar dari dunia entertainment. Wadah diskusi dan beropini tentang apapun yang punya rasa dan aroma entertainment. Konsepnya Web 2.0, jadi pengguna bisa berinteraksi, mengungkap opini tentang banyak hal di dunia entertainment. Karena itu, tulisan-tulisan di situs ini tak selamanya benar. Walau bisa jadi menguak fakta dan membuka mata. Dari film, musik, dunia panggung, sampai peliknya kehidupan para bintang.Mari curi pandang sejenak ke dunia penuh decak.Cari inspirasi untuk ikut curi bintang.
      
      
      
        <a href="https://cerpenista.com"></a><a href="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/Cerpenistacom-logo.png"><img loading="lazy" class="alignleft size-full wp-image-520" title="Cerpenistacom-logo" src="https://kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/Cerpenistacom-logo.png" alt="Cerpenistacom-logo" width="301" height="27" srcset="https://www.kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/Cerpenistacom-logo.png 301w, https://www.kurungsiku.web.id/wp-content/uploads/2009/10/Cerpenistacom-logo-300x26.png 300w" sizes="(max-width: 301px) 100vw, 301px" /></a>cerpenista.com<br /> Cerpenista adalah aplikasi web untuk menulis cerpen bergotong-royong sambung menyambung. Disini seorang pengguna dapat menjadi sutradara sekaligus penonton sebuah cerita. Sutradara, karena alur cerita di tangan si penulis; dan penonton karena lanjutannya tergantung orang lain.

You May Also Like